KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indosat Ooredo Tbk tahun ini menganggarkan belanja modal sebesar Rp 8 triliun. Modal tersebut nantikan akan dipergunakan untuk ekspansi dan meningkatkan kualitas jaringan. "Tahun ini kami akan fokus kembali ke bisnis inti yaitu jaringan, dan modal tahun ini sebesar Rp. 8 triliun", ujar Group Head Corporate Communication Indosat, Deva Rachman kepada Kontan (9/4). Ia menjelaskan dari total anggaran tersebut 70%-80% untuk investasi jaringan. Tahun ini, Indosat juga akan melakukan penambahan BTS (Base Transfer Station) di seluruh Indonesia.
Indosat anggarkan Rp 8 triliun untuk tingkatkan kualitas jaringan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indosat Ooredo Tbk tahun ini menganggarkan belanja modal sebesar Rp 8 triliun. Modal tersebut nantikan akan dipergunakan untuk ekspansi dan meningkatkan kualitas jaringan. "Tahun ini kami akan fokus kembali ke bisnis inti yaitu jaringan, dan modal tahun ini sebesar Rp. 8 triliun", ujar Group Head Corporate Communication Indosat, Deva Rachman kepada Kontan (9/4). Ia menjelaskan dari total anggaran tersebut 70%-80% untuk investasi jaringan. Tahun ini, Indosat juga akan melakukan penambahan BTS (Base Transfer Station) di seluruh Indonesia.