KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indosat Tbk (ISAT) dan PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) resmi meluncurkan tahap pertama pengembangan Sahabat-AI, sebuah ekosistem Large Language Model (LLM) open-source pada Kamis (14/11). Pada tahap pertama, Sahabat-AI akan diluncurkan dengan model LLM berparameter 8 miliar dan 9 miliar. Nantinya ekosistem LLM yang secara khusus dirancang dalam Bahasa Indonesia serta berbagai bahasa daerah. Sahabat-AI dilatih dengan platform AI full-stack Nvidia. Keduanya akan terus mengembangkan ekosistem ini dengan GPU Merdeka yang merupakan Sovereign AI Cloud dengan menerapkan fitur Nvidia accelerated computing.
Indosat (ISAT) dan GOTO Luncurkan Ekosistem LLM Bernama Sahabat-AI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indosat Tbk (ISAT) dan PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) resmi meluncurkan tahap pertama pengembangan Sahabat-AI, sebuah ekosistem Large Language Model (LLM) open-source pada Kamis (14/11). Pada tahap pertama, Sahabat-AI akan diluncurkan dengan model LLM berparameter 8 miliar dan 9 miliar. Nantinya ekosistem LLM yang secara khusus dirancang dalam Bahasa Indonesia serta berbagai bahasa daerah. Sahabat-AI dilatih dengan platform AI full-stack Nvidia. Keduanya akan terus mengembangkan ekosistem ini dengan GPU Merdeka yang merupakan Sovereign AI Cloud dengan menerapkan fitur Nvidia accelerated computing.