JAKARTA. Mobile messaging menjadi aplikasi yang digandrungi pengguna ponsel pintar saat ini. Aplikasi seperti Whatsapp dan LINE kini akrab di kalangan konsumen pengguna smartphone tersebut. Atas alasan inilah, Indosat, selaku operator telekomunikasi terbesar kedua di Indonesia mulai atur strategi untuk mempersiapkan aplikasi dengan konsep yang sama dengan kompetitor yang sudah duluan hadir. "Kami harus punya aplikasi social network yang mencerminkan Indonesia. Kami sedang siapkan aplikasi yang merupakan rasa lokal," kata Sumantri Joko Yuwono, Group Head Innovation and Technical Marketing Support Indosat di Jakarta, Senin (6/5).
Indosat persiapkan aplikasi pesaing whatsapp
JAKARTA. Mobile messaging menjadi aplikasi yang digandrungi pengguna ponsel pintar saat ini. Aplikasi seperti Whatsapp dan LINE kini akrab di kalangan konsumen pengguna smartphone tersebut. Atas alasan inilah, Indosat, selaku operator telekomunikasi terbesar kedua di Indonesia mulai atur strategi untuk mempersiapkan aplikasi dengan konsep yang sama dengan kompetitor yang sudah duluan hadir. "Kami harus punya aplikasi social network yang mencerminkan Indonesia. Kami sedang siapkan aplikasi yang merupakan rasa lokal," kata Sumantri Joko Yuwono, Group Head Innovation and Technical Marketing Support Indosat di Jakarta, Senin (6/5).