KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejauh ini, ada beberapa gejala infeksi Virus Corona yang umum terjadi. Mulai dari demam, batuk, kemampuan indra penciuman dan pencecap menurun, dan lain sebagainya. Namun, tahukah Anda bahwa ada gejala Covid-19 baru yang bernama blue lips? Melansir Yahoo! Life (yahoo.com), blue lips atau cyanosis adalah salah satu ciri Covid-19 parah. Centers for Disease Control and Prevention atau CDC mengatakan bahwa blue lips termasuk salah satu indikator yang menunjukkan bahwa Anda membutuhkan perawatan medis darurat. Blue lips adalah tanda kekurangan oksigen yang biasanya muncul terlambat. Kondisi tersebut terjadi ketika paru-paru meradang sehingga mengurangi jumlah oksigen dalam tubuh. Meski jarang terjadi, Anda tidak boleh mengabaikan blue lips, apalagi bagi pasien Covid-19 tanpa gejala.
Infeksi Virus Corona dapat sebabkan gejala langka ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejauh ini, ada beberapa gejala infeksi Virus Corona yang umum terjadi. Mulai dari demam, batuk, kemampuan indra penciuman dan pencecap menurun, dan lain sebagainya. Namun, tahukah Anda bahwa ada gejala Covid-19 baru yang bernama blue lips? Melansir Yahoo! Life (yahoo.com), blue lips atau cyanosis adalah salah satu ciri Covid-19 parah. Centers for Disease Control and Prevention atau CDC mengatakan bahwa blue lips termasuk salah satu indikator yang menunjukkan bahwa Anda membutuhkan perawatan medis darurat. Blue lips adalah tanda kekurangan oksigen yang biasanya muncul terlambat. Kondisi tersebut terjadi ketika paru-paru meradang sehingga mengurangi jumlah oksigen dalam tubuh. Meski jarang terjadi, Anda tidak boleh mengabaikan blue lips, apalagi bagi pasien Covid-19 tanpa gejala.