KONTAN.CO.ID - Harga Bitcoin naik untuk pertama kalinya dalam enam hari terakhir, dan mendapatkan kembali level US$ 20.000. Berdasarkan data CoinMarketCap pada Kamis (14/7) pukul 13.30 WIB, harga Bitcoin bertengger di US$ 20.108,11. Padahal, angka inflasi AS pada Juni yang diumumkan Rabu (13/7) mencapai 9,1% secara year on year, tertinggi dalam 41 tahun terakhir.
Inflasi AS Meledak, Harga Bitcoin Justru Mendaki
KONTAN.CO.ID - Harga Bitcoin naik untuk pertama kalinya dalam enam hari terakhir, dan mendapatkan kembali level US$ 20.000. Berdasarkan data CoinMarketCap pada Kamis (14/7) pukul 13.30 WIB, harga Bitcoin bertengger di US$ 20.108,11. Padahal, angka inflasi AS pada Juni yang diumumkan Rabu (13/7) mencapai 9,1% secara year on year, tertinggi dalam 41 tahun terakhir.