KONTAN.CO.ID - SEOUL. Inflasi konsumen Korea Selatan melambat untuk bulan kedua berturut-turut pada bulan Mei 2024 ke level terendah dalam 10 bulan. Data resmi menunjukkan bahwa realisasi tersebut lebih rendah dari ekspektasi pasar. Selasa (4/6), indeks harga konsumen (CPI) pada bulan Mei 2024 tercatat inflasi 2,7% dibandingkan tahun sebelumnya. Posisi ini lebih lambat dibandingkan inflasi 2,9% pada bulan April 2024 dan inflasi 2,8% berdasarkan survei ekonom Reuters. Ini merupakan inflasi tahunan paling lambat sejak bulan Juli 2024.
Inflasi Konsumen Korea Selatan Melambat ke Level Terendah dalam 10 Bulan
KONTAN.CO.ID - SEOUL. Inflasi konsumen Korea Selatan melambat untuk bulan kedua berturut-turut pada bulan Mei 2024 ke level terendah dalam 10 bulan. Data resmi menunjukkan bahwa realisasi tersebut lebih rendah dari ekspektasi pasar. Selasa (4/6), indeks harga konsumen (CPI) pada bulan Mei 2024 tercatat inflasi 2,7% dibandingkan tahun sebelumnya. Posisi ini lebih lambat dibandingkan inflasi 2,9% pada bulan April 2024 dan inflasi 2,8% berdasarkan survei ekonom Reuters. Ini merupakan inflasi tahunan paling lambat sejak bulan Juli 2024.
TAG: