KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi pada Maret 2024 mencapai 0,52% secara bulanan atau month to month (MtM). Plt Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Amalia Adininggar Widyasanti menyampaikan, kondisi inflasi pada periode Ramadan ini lebih tinggi bila dibandingkan dengan Ramadan tahun lalu (Maret 2023) yang yang mencapai 0,18% MtM. Meski begitu, menurutnya inflasi ini lebih rendah bila dibandingkan dengan kondisi inflasi pada Maret 2022 yang mencapai 0,95% MtM.
Inflasi Ramadan 2024 Lebih Tinggi Dari Tahun Lalu, Ini Penjelasan BPS
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi pada Maret 2024 mencapai 0,52% secara bulanan atau month to month (MtM). Plt Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Amalia Adininggar Widyasanti menyampaikan, kondisi inflasi pada periode Ramadan ini lebih tinggi bila dibandingkan dengan Ramadan tahun lalu (Maret 2023) yang yang mencapai 0,18% MtM. Meski begitu, menurutnya inflasi ini lebih rendah bila dibandingkan dengan kondisi inflasi pada Maret 2022 yang mencapai 0,95% MtM.