KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Inflasi tahunan Indonesia sudah kembali ke kisaran sasaran 2% hingga 4% pada Mei 2023. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, inflasi Indonesia pada Mei 2023 sebesar 0,09% secara bulanan atawa month on month (MoM) atau secara tahunan sebesar 4%. Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Pudji Ismartini mengungkapkan, inflasi pada bulan tersebut didorong oleh kelompok makanan, minuman, dan tembakau.
Inflasi Tahunan di Mei 2023 Capai 4%, Sudah Kembali ke Target BI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Inflasi tahunan Indonesia sudah kembali ke kisaran sasaran 2% hingga 4% pada Mei 2023. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, inflasi Indonesia pada Mei 2023 sebesar 0,09% secara bulanan atawa month on month (MoM) atau secara tahunan sebesar 4%. Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Pudji Ismartini mengungkapkan, inflasi pada bulan tersebut didorong oleh kelompok makanan, minuman, dan tembakau.