Informasi lalu lintas anyar dari TMC Polda Metro



Informasi lalu lintas anyar dari TMC Polda MetroJAKARTA. Kota Jakarta terendam banjir. Terkait hal itu, warga Jakarta diimbau untuk tidak keluar rumah. Meski demikian, bagi Anda yang terpaksa untuk bepergian, simak dulu informasi lalu lintas terbaru dari TMC Polda Metro berikut ini:- 11.00 Tol Cikampek dr gerbang Halim menuju TJ Priok diterowong kedua tidak bisa dilintasi kendaraan - 10.43 Genangan air di dpn Kuningan City ± 50 CM lalin arus lalin dialihkan pic.twitter.com/GvCgxc7U- 10.40 Genangan air di KM 38 Tol Balaraja ± 40 CM dikedua arah pengguna jalan diharap hati2 dua lajur tdk bisa dilintasi - 10:23 #Banjir di Jl. Wahidin Jakpus (dekat Kemenkeu) http://lockerz.com/s/277384959  (Foto: @rona_art) - 10.30 utk playanan di samsat jakbar,pusat dan utara hari ini diliburkan krn kondisi tdk memungkinkan - 10.20 Kantor Samsat Daan Mogot Jakbar hr ini tidak bisa melayani msyarakat kr lokasi tergenag air dan PLN di padamkan - 10:03 Banjir di Jl. Jatiwaringin. http://lockerz.com/s/277380197  (Foto: @bernadetabondan) - 09:56 #Banjir 30 cm di dpn Stasiun Gambir. pic.twitter.com/oXOND0mF (Foto: @sholinhu)- 09:55 Banjir di Perempatan Kuningan Jl. Gatot subroto. pic.twitter.com/G442HiGy (Foto: @gishasonk)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News


Editor: Barratut Taqiyyah Rafie