KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengawas Obat-obatan dan Makanan (BPOM) telah melakukan penelusuran data regisrasi terhadap seluruh produk obat dalam bentuk sirup dan drops. Melansir Kompas.com, BPOM telah merampungkan uji sampling terhadap 33 dari 102 produk obat sirup yang dikonsumsi oleh anak-anak penderita gagal ginjal akut misterius. "Masih ada sisa 69 produk lagi masih dalam proses sampling dan pengujian," ujar Kepala BPOM Penny Lukito dalam jumpa pers, Minggu (23/10/2022).
Informasi Terkini BPOM 22 Oktober 2022, Catat Daftar Obat Sirup yang Aman dan Tidak
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengawas Obat-obatan dan Makanan (BPOM) telah melakukan penelusuran data regisrasi terhadap seluruh produk obat dalam bentuk sirup dan drops. Melansir Kompas.com, BPOM telah merampungkan uji sampling terhadap 33 dari 102 produk obat sirup yang dikonsumsi oleh anak-anak penderita gagal ginjal akut misterius. "Masih ada sisa 69 produk lagi masih dalam proses sampling dan pengujian," ujar Kepala BPOM Penny Lukito dalam jumpa pers, Minggu (23/10/2022).