KONTAN.CO.ID - LONDON. Menteri Keuangan Inggris, Rachel Reeves, akan mengalokasikan dana sebesar £ 86 miliar sekitar US$ 116 miliar untuk mendukung program riset dan pengembangan (R&D), menurut pernyataan Departemen Sains, Inovasi, dan Teknologi (DSIT) pada Minggu (8/6). Paket pendanaan ini mencakup berbagai bidang, mulai dari pengembangan obat-obatan baru, baterai dengan daya tahan lebih lama, hingga terobosan kecerdasan buatan (AI). DSIT menyatakan pendanaan ini akan mencapai lebih dari £ 22,5 miliar per tahun pada tahun anggaran 2029-2030, serta berkontribusi besar dalam menciptakan lapangan kerja dan pertumbuhan ekonomi baru. Baca Juga: Meta Akan Investasi US$ 10 Miliar ke Startup Scale AI
Inggris Alokasikan £ 86 Miliar Untuk Anggaran Riset dan Inovasi
KONTAN.CO.ID - LONDON. Menteri Keuangan Inggris, Rachel Reeves, akan mengalokasikan dana sebesar £ 86 miliar sekitar US$ 116 miliar untuk mendukung program riset dan pengembangan (R&D), menurut pernyataan Departemen Sains, Inovasi, dan Teknologi (DSIT) pada Minggu (8/6). Paket pendanaan ini mencakup berbagai bidang, mulai dari pengembangan obat-obatan baru, baterai dengan daya tahan lebih lama, hingga terobosan kecerdasan buatan (AI). DSIT menyatakan pendanaan ini akan mencapai lebih dari £ 22,5 miliar per tahun pada tahun anggaran 2029-2030, serta berkontribusi besar dalam menciptakan lapangan kerja dan pertumbuhan ekonomi baru. Baca Juga: Meta Akan Investasi US$ 10 Miliar ke Startup Scale AI
TAG: