KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyebut terdapat 3 gagasan utama yang diusung dalam Kementerian Pariwisata dan Ekonomi. Ketiga gagasan tersebut adalah inovasi, adaptasi, dan kolaborasi. Dia menjelaskan, inovasi dibutuhkan karena dalam waktu singkat diharuskan ada perubahan yang mendasar dalam pembenahan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. "Jadi kita harus berinovasi mulai daripada busananya, tari-tariannya, 360 derajat. Inovasi dari segi infrastrukturnya dan segala yang berkaitan baik dari pariwisata dan ekonomi kreatif, kuliner, fashion, kriya dan lain sebagainya," ujar Sandiaga.
Ini 3 gagasan utama Sandiaga di Kemenparekraf
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyebut terdapat 3 gagasan utama yang diusung dalam Kementerian Pariwisata dan Ekonomi. Ketiga gagasan tersebut adalah inovasi, adaptasi, dan kolaborasi. Dia menjelaskan, inovasi dibutuhkan karena dalam waktu singkat diharuskan ada perubahan yang mendasar dalam pembenahan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. "Jadi kita harus berinovasi mulai daripada busananya, tari-tariannya, 360 derajat. Inovasi dari segi infrastrukturnya dan segala yang berkaitan baik dari pariwisata dan ekonomi kreatif, kuliner, fashion, kriya dan lain sebagainya," ujar Sandiaga.