KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Shinta W. Kamdani mencatat ada empat capaian menonjol dalam sembilan tahun kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Empat capaian tersebut, kata Shinta sangat dirasakan manfaatnya oleh pelaku usaha. Pertama, bagaimana Jokowi mampu menjaga stabilitas pertumbuhan ekonomi, khususnya saat pandemi. "Kebijakan yang diambil sangat adaptif mengatasi tantangan yang ada pada saat itu sehingga kita bisa mengembalikan stabilitas dan kondusifitas iklim usaha untuk pemulihan ekonomi," kata Shinta kepada Kontan.co.id, Minggu (22/10).
Ini 4 Capaian Pemerintahan Jokowi Menurut Apindo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Shinta W. Kamdani mencatat ada empat capaian menonjol dalam sembilan tahun kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Empat capaian tersebut, kata Shinta sangat dirasakan manfaatnya oleh pelaku usaha. Pertama, bagaimana Jokowi mampu menjaga stabilitas pertumbuhan ekonomi, khususnya saat pandemi. "Kebijakan yang diambil sangat adaptif mengatasi tantangan yang ada pada saat itu sehingga kita bisa mengembalikan stabilitas dan kondusifitas iklim usaha untuk pemulihan ekonomi," kata Shinta kepada Kontan.co.id, Minggu (22/10).