KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi III DPR telah menyelesaikan uji kelayakan dan kepatutan calon pimpinan (capim) dan calon dewan pengawas (dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk periode 2024 - 2029. Ketua Komisi III DPR, Habiburokhman mengatakan pemilihan capim dan dewas KPK berdasarkan kesepakatan dipilih melalui voting suara oleh semua anggota Komisi III DPR. Masing-masing anggota Komisi III DPR menceklis 5 nama capim KPK dan dewas KPK. Dari 5 nama yang diceklis, 1 nama dipilih untuk menjadi ketua KPK.Peraih suara terbanyak akan menjadi pimpinan KPK dan dewas KPK.
Ini 5 Pimpinan KPK Terpilih Periode 2024 - 2029, Setyo Budiyanto Jadi Ketua
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi III DPR telah menyelesaikan uji kelayakan dan kepatutan calon pimpinan (capim) dan calon dewan pengawas (dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk periode 2024 - 2029. Ketua Komisi III DPR, Habiburokhman mengatakan pemilihan capim dan dewas KPK berdasarkan kesepakatan dipilih melalui voting suara oleh semua anggota Komisi III DPR. Masing-masing anggota Komisi III DPR menceklis 5 nama capim KPK dan dewas KPK. Dari 5 nama yang diceklis, 1 nama dipilih untuk menjadi ketua KPK.Peraih suara terbanyak akan menjadi pimpinan KPK dan dewas KPK.