KONTAN.CO.ID - Manfaat temulawak sudah terbukti sejak lama. Khasiat temulawak tersebut sudah dimanfaatkan selama ribuan tahun dalam pengobatan tradisional China. Di Indonesia, obat herbal ini juga banyak ditemukan dalam bentuk jamu temulawak. Tanaman dengan nama latin Curcuma xanthorrhiza ini biasanya berbentuk silinder rimpang. Rimpang ini biasanya terdiri dari rimpang induk serta rimpang anakan yang bentuknya lebih kecil. Jika dibelah, dagingnya berwarna kuning tua, sementara bagian dalam berwarna jingga kecoklatan.
Ini 7 manfaat temulawak untuk kesehatan
KONTAN.CO.ID - Manfaat temulawak sudah terbukti sejak lama. Khasiat temulawak tersebut sudah dimanfaatkan selama ribuan tahun dalam pengobatan tradisional China. Di Indonesia, obat herbal ini juga banyak ditemukan dalam bentuk jamu temulawak. Tanaman dengan nama latin Curcuma xanthorrhiza ini biasanya berbentuk silinder rimpang. Rimpang ini biasanya terdiri dari rimpang induk serta rimpang anakan yang bentuknya lebih kecil. Jika dibelah, dagingnya berwarna kuning tua, sementara bagian dalam berwarna jingga kecoklatan.