MOMSMONEY.ID - Memiliki kualitas tidur yang baik sangat penting bagi kesehatan ibu hamil dan bayi dalam kandungannya. Melansir Sleep Foundation, untuk ibu jika kurang tidur bisa menyebabkan kelelahan dan rasa kantuk sepanjang hari. Selain itu tidur juga memegang peranan penting untuk ingatan, belajar, selera, suasana hati dan membuat keputusan. Baca Juga: Tak Banyak Berubah dari Hari Ini, Berikut Ramalan Cuaca Besok untuk Yogyakarta
Ini Alasan Kenapa Tidur Penting bagi Kesehatan Ibu Hamil
MOMSMONEY.ID - Memiliki kualitas tidur yang baik sangat penting bagi kesehatan ibu hamil dan bayi dalam kandungannya. Melansir Sleep Foundation, untuk ibu jika kurang tidur bisa menyebabkan kelelahan dan rasa kantuk sepanjang hari. Selain itu tidur juga memegang peranan penting untuk ingatan, belajar, selera, suasana hati dan membuat keputusan. Baca Juga: Tak Banyak Berubah dari Hari Ini, Berikut Ramalan Cuaca Besok untuk Yogyakarta