KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah akhirnya memilih opsi restrukturisasi, transfer dan bail ini untuk menyelamatkan pemegang polis Asuransi Jiwasraya. Menyisihkan opsi lain yaitu bail out dan likuidasi. Dirut PT Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero) atau BPUI Robertus Bilitea mengungkapkan, alasan pemilihan opsi restrukturisasi untuk memastikan bahwa portofolio polis yang ditransfer bisa menguntungkan bagi perusahaan baru, yakni IFG Life. "Pemilik NewCo harus memiliki kapasitas dan kapabilitas untuk memastikan operasional NewCo going concern," kata Robertus, dalam paparan bersama Komisi VI DPR, Rabu (9/9).
Ini alasan pemerintah pilih opsi restrukturisasi untuk selamatkan Jiwasraya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah akhirnya memilih opsi restrukturisasi, transfer dan bail ini untuk menyelamatkan pemegang polis Asuransi Jiwasraya. Menyisihkan opsi lain yaitu bail out dan likuidasi. Dirut PT Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero) atau BPUI Robertus Bilitea mengungkapkan, alasan pemilihan opsi restrukturisasi untuk memastikan bahwa portofolio polis yang ditransfer bisa menguntungkan bagi perusahaan baru, yakni IFG Life. "Pemilik NewCo harus memiliki kapasitas dan kapabilitas untuk memastikan operasional NewCo going concern," kata Robertus, dalam paparan bersama Komisi VI DPR, Rabu (9/9).