KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Merek sepeda Kreuz beberapa waktu belakangan menjadi viral dan ramai diperbincangkan di dunia maya. Pasalnya, bentuk dan disain sepeda ini menyerupai sepeda merek Brompton, merek terkenal asal London Inggris. Tak hanya itu, merek sepeda Kreuz juga menjadi perhatian lantaran Presiden Joko Widodo juga ikut inden untuk membeli sepeda ini. Apa itu Kreuz?
Ini bocoran soal Kreuz, sepeda 'Brompton' asal Bandung yang viral
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Merek sepeda Kreuz beberapa waktu belakangan menjadi viral dan ramai diperbincangkan di dunia maya. Pasalnya, bentuk dan disain sepeda ini menyerupai sepeda merek Brompton, merek terkenal asal London Inggris. Tak hanya itu, merek sepeda Kreuz juga menjadi perhatian lantaran Presiden Joko Widodo juga ikut inden untuk membeli sepeda ini. Apa itu Kreuz?