KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indosat Tbk (ISAT, anggota indeks Kompas100) harus membayar utang obligasi berkelanjutan I tahap IV tahun 2016 sebesar Rp 1,05 triliun pada 2 September 2019. Untuk melunasinya, perusahaan akan menggunakan dana hasil penerbitan obligasi pada Juli 2019 lalu. "Perusahaan masih memiliki fasilitas pinjaman yang belum digunakan yang cukup untuk memenuhi kebutuhan perusahaan," jelas Head of Corporate Communication ISAT Turina Farouk saat dihubungi Kontan, Jumat (9/8). Baca Juga: Pendapatan Totalindo Eka Persada (TOPS) anjlok 53,74% di semester I
Ini cara Indosat (ISAT) bayar utang obligasi yang jatuh tempo pada September nanti
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indosat Tbk (ISAT, anggota indeks Kompas100) harus membayar utang obligasi berkelanjutan I tahap IV tahun 2016 sebesar Rp 1,05 triliun pada 2 September 2019. Untuk melunasinya, perusahaan akan menggunakan dana hasil penerbitan obligasi pada Juli 2019 lalu. "Perusahaan masih memiliki fasilitas pinjaman yang belum digunakan yang cukup untuk memenuhi kebutuhan perusahaan," jelas Head of Corporate Communication ISAT Turina Farouk saat dihubungi Kontan, Jumat (9/8). Baca Juga: Pendapatan Totalindo Eka Persada (TOPS) anjlok 53,74% di semester I