KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dalam pertemuan International Monetary Fund (IMF) dan World Bank (WB) yang berlangsung di Bali pekan ini, Indonesia ingin mendorong sejumlah agenda domestik agar bisa didengar oleh dunia. Pertemuan ini akan dihadiri para Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral dari 189 negara. Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan, agenda utama yang akan disampaikan Indonesia adalah pembentukan pertumbuhan ekonomi global sehingga dinamika perekonomian dunia yang tidak hanya didominasi negara-negara maju seperti Amerika Serikat, tetapi juga emerging markets. "Agar terjadi penguatan koordinasi harmonisasi kebijakan antarnegara untuk bersama-sama memulihkan ekonomi global dan mengatasi ketidakpastian global,” kata dia dalam paparan media Pertemuan Tahunan IMF - World Bank 2018, Nusa Dua, Bali, Senin (8/10).
Ini empat misi pemerintah dan BI yang diusung di pertemuan IMF-Bank Dunia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dalam pertemuan International Monetary Fund (IMF) dan World Bank (WB) yang berlangsung di Bali pekan ini, Indonesia ingin mendorong sejumlah agenda domestik agar bisa didengar oleh dunia. Pertemuan ini akan dihadiri para Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral dari 189 negara. Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan, agenda utama yang akan disampaikan Indonesia adalah pembentukan pertumbuhan ekonomi global sehingga dinamika perekonomian dunia yang tidak hanya didominasi negara-negara maju seperti Amerika Serikat, tetapi juga emerging markets. "Agar terjadi penguatan koordinasi harmonisasi kebijakan antarnegara untuk bersama-sama memulihkan ekonomi global dan mengatasi ketidakpastian global,” kata dia dalam paparan media Pertemuan Tahunan IMF - World Bank 2018, Nusa Dua, Bali, Senin (8/10).