KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat realisasi belanja perpajakan sepanjang 2019 sebesar Rp 257,2 triliun atau setara 1,62% dari produk domestik bruto (PDB). Dari dua belas sektor usaha, otoritas fiskal mencatat ada empat sektor usaha yang paling banyak menyedot belanja perpajakan di tahun lalu. Berdasarkan catatan Nota Keuangan dan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2021, belanja perpajakan terbesar diterima oleh sektor industri manufaktur, disusul dengan sektor jasa keuangan, sektor perdagangan, dan sektor pertanian dan perikanan. Adapun nilai masing-masing sebesar Rp 40,43 triliun, Rp 33,15 triliun, Rp 27,11 triliun, dan Rp 23,99 triliun. Baca Juga: Sepanjang 2019, belanja perpajakan mencapai Rp 257,2 triliun
Ini empat sektor usaha yang paling banyak menyedot belanja perpajakan 2019
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat realisasi belanja perpajakan sepanjang 2019 sebesar Rp 257,2 triliun atau setara 1,62% dari produk domestik bruto (PDB). Dari dua belas sektor usaha, otoritas fiskal mencatat ada empat sektor usaha yang paling banyak menyedot belanja perpajakan di tahun lalu. Berdasarkan catatan Nota Keuangan dan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2021, belanja perpajakan terbesar diterima oleh sektor industri manufaktur, disusul dengan sektor jasa keuangan, sektor perdagangan, dan sektor pertanian dan perikanan. Adapun nilai masing-masing sebesar Rp 40,43 triliun, Rp 33,15 triliun, Rp 27,11 triliun, dan Rp 23,99 triliun. Baca Juga: Sepanjang 2019, belanja perpajakan mencapai Rp 257,2 triliun