KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Danareksa Research Institute (DRI) memprediksi, Bank Indonesia (BI) kembali meningkatkan suku bunga acuan dalam Rapat Dewan Gubernur BI September 2022. Kepala Ekonom DRI Rima Prama Artha memperkirakan, peningkatan suku bunga acuan pada bulan ini sekitar 25 basis poin (bps). Ini tidak seagresif kenaikan suku bunga yang dilakukan oleh bank sentral Amerika Serikat (AS) Federal Reserve (The Fed). "Kemungkinan (suku bunga acuan) akan naik, tetapi tidak banyak. Sekitar 25 bps," tegas Rima kepada Kontan.co.id, Senin (19/9).
Ini Faktor Pendorong Kenaikan Suku Bunga Acuan BI di September 2022
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Danareksa Research Institute (DRI) memprediksi, Bank Indonesia (BI) kembali meningkatkan suku bunga acuan dalam Rapat Dewan Gubernur BI September 2022. Kepala Ekonom DRI Rima Prama Artha memperkirakan, peningkatan suku bunga acuan pada bulan ini sekitar 25 basis poin (bps). Ini tidak seagresif kenaikan suku bunga yang dilakukan oleh bank sentral Amerika Serikat (AS) Federal Reserve (The Fed). "Kemungkinan (suku bunga acuan) akan naik, tetapi tidak banyak. Sekitar 25 bps," tegas Rima kepada Kontan.co.id, Senin (19/9).