KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Terpuruknya bisnis startup kripto global berdampak pada harga beberapa mata uang kripto yang terus mengalami penurunan. Jika melihat data Coinmarketcap, Jumat (1/7) harga bitcoin berada di bawah level US$ 20.000. Sementara, pada awal tahun, harganya masih bisa menyentuh US$ 40.000. Chief Executive Officer (CEO) Triv Gabriel Rey mengatakan, tahun ini aset kripto memang menjadi kinerja aset terburuk karena penyebabnya utamanya selain faktor makro dari The Fed ditambah kasus di dunia kripto seperti Celcius, Terra, dan Luna, ini tiga Giants yang colaps bersamaan.
Ini Kata CEO Triv Soal Tren Penurunan Mata Uang Kripto
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Terpuruknya bisnis startup kripto global berdampak pada harga beberapa mata uang kripto yang terus mengalami penurunan. Jika melihat data Coinmarketcap, Jumat (1/7) harga bitcoin berada di bawah level US$ 20.000. Sementara, pada awal tahun, harganya masih bisa menyentuh US$ 40.000. Chief Executive Officer (CEO) Triv Gabriel Rey mengatakan, tahun ini aset kripto memang menjadi kinerja aset terburuk karena penyebabnya utamanya selain faktor makro dari The Fed ditambah kasus di dunia kripto seperti Celcius, Terra, dan Luna, ini tiga Giants yang colaps bersamaan.