KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyalahgunaan nomor identitas yang digunakan dalam proses registrasi nomor prabayar seluler harus ditelusuri. Pakar digital forensik Ruby Alamsyah mengatakan, seharusnya Kominfo dan perusahaan operator seluler sama-sama melakukan pendataan terkait nomor identitas yang telah teregistrasi. "Saya kira registrasi nomor seluler ini masih cukup efektif untuk mengurangi tindak kriminalitas yang bisa dilakukan melalui handphone," ucap Ruby saat dihubungi KONTAN, Senin (5/3).
Ini kata pakar IT terkait kebocoran data registrasi kartu prabayar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyalahgunaan nomor identitas yang digunakan dalam proses registrasi nomor prabayar seluler harus ditelusuri. Pakar digital forensik Ruby Alamsyah mengatakan, seharusnya Kominfo dan perusahaan operator seluler sama-sama melakukan pendataan terkait nomor identitas yang telah teregistrasi. "Saya kira registrasi nomor seluler ini masih cukup efektif untuk mengurangi tindak kriminalitas yang bisa dilakukan melalui handphone," ucap Ruby saat dihubungi KONTAN, Senin (5/3).