KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah pemerintah daerah baru saja mengeluarkan perda tentang larangan penggunaan kantong plastik di toko ritel modern. Kantong plastik dilarang mulai dari DKI Jakarta, Bogor, Bandung, Bali hingga beberapa daerah lain. Tentunya hal ini menimbulkan polemik dari beberapa pihak. Tutum Rahanta, Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Retail Indonesia (Aprindo) mengatakan bahwa pelarangan itu sangat memberatkan. "Kami keberatan atas pelarangaan, yang kita inginkan adalah diet atau pengurangan," katanya kepada Kontan.co.id pada Minggu (6/1).
Ini kata pengusaha soal kantong plastik yang dilarang di toko ritel modern
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah pemerintah daerah baru saja mengeluarkan perda tentang larangan penggunaan kantong plastik di toko ritel modern. Kantong plastik dilarang mulai dari DKI Jakarta, Bogor, Bandung, Bali hingga beberapa daerah lain. Tentunya hal ini menimbulkan polemik dari beberapa pihak. Tutum Rahanta, Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Retail Indonesia (Aprindo) mengatakan bahwa pelarangan itu sangat memberatkan. "Kami keberatan atas pelarangaan, yang kita inginkan adalah diet atau pengurangan," katanya kepada Kontan.co.id pada Minggu (6/1).