JAKARTA. Perkembangan teknologi melahirkan banyak perusahaan rintisan berbasis digital. Mulai dari menjajakan produk lewat platform digital sampai menawarkan jasa yang memberikan solusi pada permasalahan di masyarakat. Nah, buat Anda yang ingin masuk ke dalam industri digital, berikut ada beberapa kiat untuk tumbuh bersama industri yang tengah tumbuh subur ini. Anantya Van Bronckhorst, pendiri perusahaan agensi digital Think.Web bilang, pertama Anda harus mengikuti tren industri digital. Sebab, industri ini terus menerus berubah. "Satu-satunya yang konstan di industri ini adalah perubahan itu sendiri," kata Anantya (26/4).
Ini kiat sukses melirik bisnis digital
JAKARTA. Perkembangan teknologi melahirkan banyak perusahaan rintisan berbasis digital. Mulai dari menjajakan produk lewat platform digital sampai menawarkan jasa yang memberikan solusi pada permasalahan di masyarakat. Nah, buat Anda yang ingin masuk ke dalam industri digital, berikut ada beberapa kiat untuk tumbuh bersama industri yang tengah tumbuh subur ini. Anantya Van Bronckhorst, pendiri perusahaan agensi digital Think.Web bilang, pertama Anda harus mengikuti tren industri digital. Sebab, industri ini terus menerus berubah. "Satu-satunya yang konstan di industri ini adalah perubahan itu sendiri," kata Anantya (26/4).