KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) tengah memproses registrasi lima vaksin baru Covid-19 saat ini. Sebelumnya, BPOM juga telah menerbitkan emergency use authorization (EUA) terhadap dua vaksin yakni vaksin Covid-19 Sinovac dan AstraZeneca. Kepala BPOM Penny K Lukito mengatakan, kelima vaksin yang tengah diproses registrasi itu adalah pertama, vaksin AstraZeneca yang diproduksi di Jerman dan Thailand. Dua vaksin tersebut diregistrasikan ke BPOM melalui jalur bilateral. Adapun untuk AstraZeneca dari Jerman sudah masuk tahap finalisasi data-datanya. "Sedangkan dari Thailand sedang dalam persiapan registrasi rolling submision dan akan dilakukan inspeksi GMV oleh Badan POM pada tanggal 19 sampai 22 April 2021," ujar Penny saat Raker bersama Komisi IX DPR pada Kamis (8/4).
Ini lima vaksin Covid-19 yang sedang proses registrasi di BPOM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) tengah memproses registrasi lima vaksin baru Covid-19 saat ini. Sebelumnya, BPOM juga telah menerbitkan emergency use authorization (EUA) terhadap dua vaksin yakni vaksin Covid-19 Sinovac dan AstraZeneca. Kepala BPOM Penny K Lukito mengatakan, kelima vaksin yang tengah diproses registrasi itu adalah pertama, vaksin AstraZeneca yang diproduksi di Jerman dan Thailand. Dua vaksin tersebut diregistrasikan ke BPOM melalui jalur bilateral. Adapun untuk AstraZeneca dari Jerman sudah masuk tahap finalisasi data-datanya. "Sedangkan dari Thailand sedang dalam persiapan registrasi rolling submision dan akan dilakukan inspeksi GMV oleh Badan POM pada tanggal 19 sampai 22 April 2021," ujar Penny saat Raker bersama Komisi IX DPR pada Kamis (8/4).