CALIFORNIA. Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) berharap arus perdagangan dan investasi antara Indonesia dan Vietnam meningkat. Hal ini diungkapkan Jokowi ketika melakukan pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri Vietnam Nguyen Tan Dung. Keduanya menyempatkan bertemu di Ruang Pertemuan Miramonte, India Wells, California, Senin pagi waktu setempat, sebelum Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN-AS digelar di lokasi yang sama. Beberapa hal yang dibahas dalam pertemuan tersebut, antara lain kerja sama perdagangan dan investasi. Selain itu, hasil delimitasi batas maritim Indonesia dan Vietnam, serta rencana kunjungan kenegaraan ke Vietnam.
Ini maksud hati Jokowi bertemu PM Vietnam di AS
CALIFORNIA. Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) berharap arus perdagangan dan investasi antara Indonesia dan Vietnam meningkat. Hal ini diungkapkan Jokowi ketika melakukan pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri Vietnam Nguyen Tan Dung. Keduanya menyempatkan bertemu di Ruang Pertemuan Miramonte, India Wells, California, Senin pagi waktu setempat, sebelum Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN-AS digelar di lokasi yang sama. Beberapa hal yang dibahas dalam pertemuan tersebut, antara lain kerja sama perdagangan dan investasi. Selain itu, hasil delimitasi batas maritim Indonesia dan Vietnam, serta rencana kunjungan kenegaraan ke Vietnam.