KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Aksi China yang sengaja melemahkan yuan memicu perang mata uang di pasar keuangan global. Di tengah kondisi ini, analis mengatakan beberapa pasangan mata uang lain jadi menerima berkah. Analis Monex Investindo Futures Faisyal mengatakan, pasangan mata uang EUR/USD jadi menarik untuk dibeli ketika terjadi perang mata uang. "Akhir-akhir ini data ekonomi kawasan Eropa membaik, di tengah pelemahan dolar AS karena ketegangan AS dan China, euro jadi menarik," kata Faisyal, Selasa (6/8). Baca Juga: Ini Alasan Mengapa Indonesia Tidak Angkat Ekspor dengan Melemahkan Valuta premium
Ini mata uang yang diuntungkan saat terjadi currency war
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Aksi China yang sengaja melemahkan yuan memicu perang mata uang di pasar keuangan global. Di tengah kondisi ini, analis mengatakan beberapa pasangan mata uang lain jadi menerima berkah. Analis Monex Investindo Futures Faisyal mengatakan, pasangan mata uang EUR/USD jadi menarik untuk dibeli ketika terjadi perang mata uang. "Akhir-akhir ini data ekonomi kawasan Eropa membaik, di tengah pelemahan dolar AS karena ketegangan AS dan China, euro jadi menarik," kata Faisyal, Selasa (6/8). Baca Juga: Ini Alasan Mengapa Indonesia Tidak Angkat Ekspor dengan Melemahkan Valuta premium