KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Mendapati asetnya sudah turun banyak, salah satu mantan klien PT Jouska Finansial Indonesia mengaku merugi hingga puluhan juta. Bahkan, klien tersebut mengaku tidak bisa mengakses akun Rekening Dana Investasi (RDI) miliknya. "Sejak menyepakati kontrak, saya tidak bisa menggunakan akun (RDI) saya, dan akses baru diberikan setelah meminta dan ternyata sudah loss banyak. Sell dan buy saham-pun tidak ada konfirmasi lebih dulu ke saya," kata klien Jouska yakni Yakobus Alvin saat dikonfirmasi Kontan, Rabu (22/7). Baca Juga: Pekan depan, Satgas Waspada Investasi akan panggil Jouska Finansial Indonesia
Ini pengakuan mantan klien Jouska yang mengaku rugi puluhan juta rupiah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Mendapati asetnya sudah turun banyak, salah satu mantan klien PT Jouska Finansial Indonesia mengaku merugi hingga puluhan juta. Bahkan, klien tersebut mengaku tidak bisa mengakses akun Rekening Dana Investasi (RDI) miliknya. "Sejak menyepakati kontrak, saya tidak bisa menggunakan akun (RDI) saya, dan akses baru diberikan setelah meminta dan ternyata sudah loss banyak. Sell dan buy saham-pun tidak ada konfirmasi lebih dulu ke saya," kata klien Jouska yakni Yakobus Alvin saat dikonfirmasi Kontan, Rabu (22/7). Baca Juga: Pekan depan, Satgas Waspada Investasi akan panggil Jouska Finansial Indonesia