KONTAN.CO.ID - Saat mengerjakan sebuah data, terkadang Anda diminta untuk mencari nilai dari mean, median, dan modus pada data tersebut. Dalam sebuah data terdapat banyak informasi dengan detail yang berbeda-beda. Contohnya, data nilai siswa dalam satu sekolah. Dengan jumlah data yang ratusan bahkan ribuan, tentu membutuhkan cara tersendiri untuk menentukan mean, median, dan modus.
Mean, bersumber dari Byjus, merupakan nama lain dari nilai rata-rata dari keseluruhan data yang didapat. Sedangkan median adalah nilai tengah dari data dan modus adalah nilai yang paling sering muncul. Baca Juga: Adaptasi makhluk hidup: Pengertian, jenis, dan contohnya
Cara menghitung mean, median, dan modus
Lalu bagaimana cara kita menghitung nilai dari mean, median, dan modus pada suatu data? Berikut rumus serta contoh menghitung nilai rata-rata, median, dan modus yang dirangkum dari eModul Matematika Kemendikbud Ristek:- Menghitung nilai rata-rata