KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Weha Transportasi Indonesia Tbk mencetak kinerja gemilang di tahun 2019 silam. Bagaimana tidak, laba bersih perusahaan yang memiliki kode emiten WEHA ini tercatat melesat hingga 281,37% sepanjang tahun ini. Berdasarkan laporan keuangan perusahaan, laba bersih WEHA di akhir 2019 lalu sebesar Rp 3,89 miliar. Raihan ini naik 281,37% dibanding laba bersih tahun sebelumnya yang hanya Rp 1,02 miliar. Walau berhasil mengerek laba bersih, ternyata pendapatan perusahaan di tahun 2019 lalu malah turun 8,55% dari Rp 159,84 miliar di 2018 menjadi Rp 146,17 miliar.
Ini penyebab laba bersih Weha Transportasi (WEHA) melejit 281% di tahun 2019
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Weha Transportasi Indonesia Tbk mencetak kinerja gemilang di tahun 2019 silam. Bagaimana tidak, laba bersih perusahaan yang memiliki kode emiten WEHA ini tercatat melesat hingga 281,37% sepanjang tahun ini. Berdasarkan laporan keuangan perusahaan, laba bersih WEHA di akhir 2019 lalu sebesar Rp 3,89 miliar. Raihan ini naik 281,37% dibanding laba bersih tahun sebelumnya yang hanya Rp 1,02 miliar. Walau berhasil mengerek laba bersih, ternyata pendapatan perusahaan di tahun 2019 lalu malah turun 8,55% dari Rp 159,84 miliar di 2018 menjadi Rp 146,17 miliar.