TOKYO. Jepang akhirnya mulai membuka suara secara tegas atas konflik yang terjadi dengan China. Penutupan pabrik perusahaan Jepang di China berbuntut panjang. Perdana Menteri Jepang Yoshihiko Noda memperingatkan China bahwa kegiatan ekonomi keduanya akan terganggu oleh konflik tersebut. Bahkan sengketa perebutan pulau itu bisa mengancam pertumbuhan ekonomi global. Dalam sebuah wawancara yang disiarkan Minggu (23/9) larut malam, Noda menilai posisi beijing yang kaku tanpa kompromi di tengah sengketa wilayah dengan Jepang berpotensi menggerogoti keuntungan bisnis negeri tirai bambu itu sendiri.
Ini pernyataan keras Jepang untuk China
TOKYO. Jepang akhirnya mulai membuka suara secara tegas atas konflik yang terjadi dengan China. Penutupan pabrik perusahaan Jepang di China berbuntut panjang. Perdana Menteri Jepang Yoshihiko Noda memperingatkan China bahwa kegiatan ekonomi keduanya akan terganggu oleh konflik tersebut. Bahkan sengketa perebutan pulau itu bisa mengancam pertumbuhan ekonomi global. Dalam sebuah wawancara yang disiarkan Minggu (23/9) larut malam, Noda menilai posisi beijing yang kaku tanpa kompromi di tengah sengketa wilayah dengan Jepang berpotensi menggerogoti keuntungan bisnis negeri tirai bambu itu sendiri.