KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Bank Sentral Amerika Serikat (AS) atau The Federal Reserve memutusan memangkas suku bunga 25 basis poin meniadi 1,75%-2% pada pertemuan pekan ini. The Fed menyebut pasar tenaga kerja AS tetap kuat dan The Fed akan konsisten mendorong penciptaan lapangan kerja yang maksimal dan stabilitas harga. Nah, berikut pernyataan lengkap The Fed mengenai pertimbangan menurunkan bunga di bulan ini yang dikutip dari situs The Federal Reserve: Baca Juga: Bunga cuma turun 25 basis poin, Donald Trump: The Fed tidak punya nyali!
Ini pernyataan lengkap The Fed soal penurunan bunga 25 basis poin
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Bank Sentral Amerika Serikat (AS) atau The Federal Reserve memutusan memangkas suku bunga 25 basis poin meniadi 1,75%-2% pada pertemuan pekan ini. The Fed menyebut pasar tenaga kerja AS tetap kuat dan The Fed akan konsisten mendorong penciptaan lapangan kerja yang maksimal dan stabilitas harga. Nah, berikut pernyataan lengkap The Fed mengenai pertimbangan menurunkan bunga di bulan ini yang dikutip dari situs The Federal Reserve: Baca Juga: Bunga cuma turun 25 basis poin, Donald Trump: The Fed tidak punya nyali!