JAKARTA. Kinerja emiten menara telekomunikasi sepanjang tahun ini relatif masih bagus, meskipun sahamnya sempat mengalami penurunan, namun masih terbilang wajar. Untuk tahun depan, bisnis penyewaan tower masih bagus meskipun belum sampai pada kategori bombastis. Kebutuhan jaringan telekomunikasi yang kian tinggi menjadikan prosepek bisnis penyewaan menara selular ini masih tinggi. Apalagi penetrasi internet di Indonesia terbilang masih rendah. Emiten yang bergerak di bidang ini diantaranya yaitu PT Tower Bersama Infrastructure Tbk (TBIG), PT Sarana Menara Nusantara Tbk (TOWR), PT Solusi Tunas Pratama Tbk (SUPR), PT Inti Bangun Sejahtera Tbk (IBST), dan PT Bali Towerindo Tbk (BALI).
Ini prospek saham emiten menara telko 2017
JAKARTA. Kinerja emiten menara telekomunikasi sepanjang tahun ini relatif masih bagus, meskipun sahamnya sempat mengalami penurunan, namun masih terbilang wajar. Untuk tahun depan, bisnis penyewaan tower masih bagus meskipun belum sampai pada kategori bombastis. Kebutuhan jaringan telekomunikasi yang kian tinggi menjadikan prosepek bisnis penyewaan menara selular ini masih tinggi. Apalagi penetrasi internet di Indonesia terbilang masih rendah. Emiten yang bergerak di bidang ini diantaranya yaitu PT Tower Bersama Infrastructure Tbk (TBIG), PT Sarana Menara Nusantara Tbk (TOWR), PT Solusi Tunas Pratama Tbk (SUPR), PT Inti Bangun Sejahtera Tbk (IBST), dan PT Bali Towerindo Tbk (BALI).