JAKARTA. Mandiri Sekuritas secara teknikal melihat peluang Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat kembali hari ini, Kamis (23/10).Ini lantaran kemarin indeks masih diperdagangkan di atas exponential moving average (EMA) 200 hari dan ditutup dengan penguatan 0,89% ke level 5.074. "IHSG masih berpotensi menguat dan coba menguji resistance terdekat di 5.107 serta support di 5.015," tulis Mandiri Sekuritas. Beberapa faktor yang akan mempengaruhi bursa antara lain, aksi ambil untuk di bursa Amerika Serikat yang menyebabkan indeks Dow Jones terpangkas 0,92% dan S&P 500 terkoreksi 0,73%.
Ini proyeksi IHSG ala Mandiri Sekuritas
JAKARTA. Mandiri Sekuritas secara teknikal melihat peluang Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat kembali hari ini, Kamis (23/10).Ini lantaran kemarin indeks masih diperdagangkan di atas exponential moving average (EMA) 200 hari dan ditutup dengan penguatan 0,89% ke level 5.074. "IHSG masih berpotensi menguat dan coba menguji resistance terdekat di 5.107 serta support di 5.015," tulis Mandiri Sekuritas. Beberapa faktor yang akan mempengaruhi bursa antara lain, aksi ambil untuk di bursa Amerika Serikat yang menyebabkan indeks Dow Jones terpangkas 0,92% dan S&P 500 terkoreksi 0,73%.