JAKARTA. Bahana Securities memperkirakan, bursa akan bergerak mixed hari ini, Kamis (9/10). Secara teknikal, terbuka peluang penguatan. Kemarin, IHSG ditutup turun 74 poin (-1,48%) ke level 4.958,52. Menurut Muhammad Wafi, Analis Teknikal Bahana Securities, indeks kembali turun di bawah level psikologis 5.000 karena faktor eksternal dan internal. Faktor eksternal antara lain pemangkasan target pertumbuhan ekonomi dunia oleh IMF dan Bank Dunia. Sedangkan faktor pemberat dari internal, kemenangan Koalisi Merah Putih di MPR, yang melengkapi dominasinya di DPR.
Ini proyeksi IHSG dari Bahana Securities
JAKARTA. Bahana Securities memperkirakan, bursa akan bergerak mixed hari ini, Kamis (9/10). Secara teknikal, terbuka peluang penguatan. Kemarin, IHSG ditutup turun 74 poin (-1,48%) ke level 4.958,52. Menurut Muhammad Wafi, Analis Teknikal Bahana Securities, indeks kembali turun di bawah level psikologis 5.000 karena faktor eksternal dan internal. Faktor eksternal antara lain pemangkasan target pertumbuhan ekonomi dunia oleh IMF dan Bank Dunia. Sedangkan faktor pemberat dari internal, kemenangan Koalisi Merah Putih di MPR, yang melengkapi dominasinya di DPR.