KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menuturkan proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2020 menjadi di kisaran -0,4% sampai 1%. Hal ini disampaikan dalam rapat dengan Badan Anggaran DPR RI hari ini, Kamis (18/6). "Dari kami, pertumbuhan ekonomi tahun 2020 diperkirakan pada kisaran -0,4% sampai 1%," ujar Sri di dalam rapat virtual dengan Badan Anggaran DPR RI, Kamis (18/6).\ Baca Juga: Kemenkeu sosialisasikan diaspora bonds di empat KBRI ini
Ini proyeksi Kemenkeu terkait pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menuturkan proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2020 menjadi di kisaran -0,4% sampai 1%. Hal ini disampaikan dalam rapat dengan Badan Anggaran DPR RI hari ini, Kamis (18/6). "Dari kami, pertumbuhan ekonomi tahun 2020 diperkirakan pada kisaran -0,4% sampai 1%," ujar Sri di dalam rapat virtual dengan Badan Anggaran DPR RI, Kamis (18/6).\ Baca Juga: Kemenkeu sosialisasikan diaspora bonds di empat KBRI ini