KONTAN.CO.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak liar di sepanjang sesi II, Selasa (12/9). Indeks tampak keluar masuk dua zona, hingga akhirnya berakhir sideways dengan kecenderungan positif. Data yang dihimpun RTI menunjukkan, pada pukul 16.00 WIB, indeks tercatat naik tipis 0,01% menjadi 5.872,37. Tim riset Kresna Securities menilai, IHSG terus terjebak di sideways market 5.730-5.900, stochastic goldencross dan terus menguat mengindikasikan pembentukan momentum IHSG untuk kembali menguji resisten 5.900.
Ini ramalan IHSG & 8 saham rekomendasi ala Kresna
KONTAN.CO.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak liar di sepanjang sesi II, Selasa (12/9). Indeks tampak keluar masuk dua zona, hingga akhirnya berakhir sideways dengan kecenderungan positif. Data yang dihimpun RTI menunjukkan, pada pukul 16.00 WIB, indeks tercatat naik tipis 0,01% menjadi 5.872,37. Tim riset Kresna Securities menilai, IHSG terus terjebak di sideways market 5.730-5.900, stochastic goldencross dan terus menguat mengindikasikan pembentukan momentum IHSG untuk kembali menguji resisten 5.900.