KONTAN.CO.ID - Industri telekomunikasi masih bersaing ketat. Penjualan data untuk internet tumbuh pesat. Hal itu tidak terlepas dari penetrasi perkembangan dunia digital di tanah air. Bertoni Rio, Senior Analyst Research Division Anugerah Sekuritas Indonesia menyatakan, secara teknikal PT Indosat Ooredoo Tbk (ISAT) memiliki support 6.200 dan resistance di 6.500. ISAT diperkirakan akan bergerak sideway di kisaran 6.200-6.450. "Untuk beli sebaiknya di level 6.200," kata Rio, Senin (25/9).
Ini rekomendasi saham Indosat dan XL Axiata
KONTAN.CO.ID - Industri telekomunikasi masih bersaing ketat. Penjualan data untuk internet tumbuh pesat. Hal itu tidak terlepas dari penetrasi perkembangan dunia digital di tanah air. Bertoni Rio, Senior Analyst Research Division Anugerah Sekuritas Indonesia menyatakan, secara teknikal PT Indosat Ooredoo Tbk (ISAT) memiliki support 6.200 dan resistance di 6.500. ISAT diperkirakan akan bergerak sideway di kisaran 6.200-6.450. "Untuk beli sebaiknya di level 6.200," kata Rio, Senin (25/9).