Jakarta. Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama berniat memberdayakan para preman dan pengangguran untuk menjadi juru parkir. Ahok -demikian dia biasa disapa, menjanjikan gaji setara upah minimum provinsi (UMP) DKI kepada mereka. "Kami lagi mau merapikan parkir, karena preman juga orang. Kami ingin dia (preman) digaji yang layak, (setara) UMP," kata Ahok yang ditermui di RPTRA Semper Barat, Jakarta Utara, Sabtu (22/10/2016). Ahok menegaskan, Pemprov DKI Jakarta akan mengambil alih lahan yang terbengkalai. Nantinya, lanjut dia, lahan itu dapat dimanfaatkan sebagai penampungan pedagang kaki lima (PKL) dan tempat parkir.
Ini rencana Ahok rangkul preman & pengangguran
Jakarta. Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama berniat memberdayakan para preman dan pengangguran untuk menjadi juru parkir. Ahok -demikian dia biasa disapa, menjanjikan gaji setara upah minimum provinsi (UMP) DKI kepada mereka. "Kami lagi mau merapikan parkir, karena preman juga orang. Kami ingin dia (preman) digaji yang layak, (setara) UMP," kata Ahok yang ditermui di RPTRA Semper Barat, Jakarta Utara, Sabtu (22/10/2016). Ahok menegaskan, Pemprov DKI Jakarta akan mengambil alih lahan yang terbengkalai. Nantinya, lanjut dia, lahan itu dapat dimanfaatkan sebagai penampungan pedagang kaki lima (PKL) dan tempat parkir.