KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bumi Resources Minerals Tbk terus menggenjot upaya ekspansi ke tambang mineral. Emiten dengan kode saham BRMS ini akan mengoperasikan tambang emas, tembaga, hingga seng dan timah hitam yang tersebar di Sumatra dan Sulawesi. Melalui anak usahanya yakni PT Citra Palu Minerals (CPM), BRMS memiliki hak konsesi pertambangan emas seluas 85.180 hektare yang tersebar di Sulawesi Tengah dan Selatan. CPM memiliki enam blok pertambangan dengan cadangan sumberdaya bijih sebesar 7,9 juta ton dengan valuasi nilai kotor (gross value) senilai US$ 1,47 miliar.
Ini rencana eksplorasi tambang mineral Bumi Resources Minerals (BRMS)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bumi Resources Minerals Tbk terus menggenjot upaya ekspansi ke tambang mineral. Emiten dengan kode saham BRMS ini akan mengoperasikan tambang emas, tembaga, hingga seng dan timah hitam yang tersebar di Sumatra dan Sulawesi. Melalui anak usahanya yakni PT Citra Palu Minerals (CPM), BRMS memiliki hak konsesi pertambangan emas seluas 85.180 hektare yang tersebar di Sulawesi Tengah dan Selatan. CPM memiliki enam blok pertambangan dengan cadangan sumberdaya bijih sebesar 7,9 juta ton dengan valuasi nilai kotor (gross value) senilai US$ 1,47 miliar.