JAKARTA. Komjen Pol Badrodin Haiti yang kini menjabat Plt Kapolri menggantikan Jend Sutarman melaporkan harta kekayaan terakhir ke KPK pada 2 Mei 2014 dengan harta kekayaan sebesar Rp 8,29 miliar dan US$4.000. Berdasarkan hasil penelusuran di situs acch.kpk.go.id, Badrodin termasuk rajin menyerahkan LHKPN sejak masih menjadi Kepala Kepolisian Resor Kota Medan tahun 2001. Adapun rincian harta kekayaan Badrodin pada Mei 20014 dengan perincian sebagai berikut, harta bergerak berupa tanah dan bangunan senilai Rp 4.377.472.000, harta bergerak berupa alat transportasi sebesar Rp 500 juta, serta harta bergerak lainnya berupa logam mulia dan batu mulia senilai Rp 763.996.965.
Ini rincian kekayaan Plt Kapolri Badrodin Haiti
JAKARTA. Komjen Pol Badrodin Haiti yang kini menjabat Plt Kapolri menggantikan Jend Sutarman melaporkan harta kekayaan terakhir ke KPK pada 2 Mei 2014 dengan harta kekayaan sebesar Rp 8,29 miliar dan US$4.000. Berdasarkan hasil penelusuran di situs acch.kpk.go.id, Badrodin termasuk rajin menyerahkan LHKPN sejak masih menjadi Kepala Kepolisian Resor Kota Medan tahun 2001. Adapun rincian harta kekayaan Badrodin pada Mei 20014 dengan perincian sebagai berikut, harta bergerak berupa tanah dan bangunan senilai Rp 4.377.472.000, harta bergerak berupa alat transportasi sebesar Rp 500 juta, serta harta bergerak lainnya berupa logam mulia dan batu mulia senilai Rp 763.996.965.