KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Virus corona terus menyerang berbagai sektor ekonomi, termasuk saham-saham produk konsumen, seperti sektor makanan, minuman, perhotelan dan produk pakaian yang berada di bursa saham Amerika Serikat (AS). Selasa (28/1), analis Wall Street mengeluarkan peringatan tentang pengecer, restoran dan hotel yang berpotensi mengalami kerugian akibat wabah ini. Sebab, beberapa bisnis mereka terpaksa ditutup setelah jumlah korban tewas di China terus bertambah, hingga menembus 100 orang dengan 4.515 orang positif terinfeksi virus corona. Disebutkan, saham merek global seperti Estee Lauder dan Nike, di mana porsi pendapatan dari China mencapai 17% dari total pendapatannya menjadi salah satu yang paling terdampak.
Ini saham-saham perusahaan AS yang ambruk akibat virus corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Virus corona terus menyerang berbagai sektor ekonomi, termasuk saham-saham produk konsumen, seperti sektor makanan, minuman, perhotelan dan produk pakaian yang berada di bursa saham Amerika Serikat (AS). Selasa (28/1), analis Wall Street mengeluarkan peringatan tentang pengecer, restoran dan hotel yang berpotensi mengalami kerugian akibat wabah ini. Sebab, beberapa bisnis mereka terpaksa ditutup setelah jumlah korban tewas di China terus bertambah, hingga menembus 100 orang dengan 4.515 orang positif terinfeksi virus corona. Disebutkan, saham merek global seperti Estee Lauder dan Nike, di mana porsi pendapatan dari China mencapai 17% dari total pendapatannya menjadi salah satu yang paling terdampak.