KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah tengah menggodok rencana new normal untuk memancing geliat perekonomian yang sempat melemah akibat Covid-19. Berbagai protokol mulai dicanangkan dalam menghadapi era new normal ini. Deputi Direktur Jenderal Asian Development Bank (ADB) Edimon Ginting pun memberikan beberapa pandangannya untuk menghadapi new normal. Menurut Edimon, ada beberapa hal yang bisa dilakukan oleh pemerintah dan juga masyarakat. Pertama, basic berupa rajin cuci tangan, mengenakan masker, serta penerapan social distancing. Kata Edimon, masyarakat bisa mulai beradaptasi terhadap budaya baru ini. Namun, usaha pemerintah untuk mengedukasi dan menerapkan regulasi terkait ini sangatlah penting.
Ini saran ADB bagi Indonesia dalam menjalankan new normal
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah tengah menggodok rencana new normal untuk memancing geliat perekonomian yang sempat melemah akibat Covid-19. Berbagai protokol mulai dicanangkan dalam menghadapi era new normal ini. Deputi Direktur Jenderal Asian Development Bank (ADB) Edimon Ginting pun memberikan beberapa pandangannya untuk menghadapi new normal. Menurut Edimon, ada beberapa hal yang bisa dilakukan oleh pemerintah dan juga masyarakat. Pertama, basic berupa rajin cuci tangan, mengenakan masker, serta penerapan social distancing. Kata Edimon, masyarakat bisa mulai beradaptasi terhadap budaya baru ini. Namun, usaha pemerintah untuk mengedukasi dan menerapkan regulasi terkait ini sangatlah penting.