KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana untuk akan mengerek tarif cukai hasil tembakau (CHT) tahun depan. Namun, rencana tersebut masih dihadapkan dengan pro kontra. Para pelaku industri melakukan penolakan, terutama karena masih dihadapkan dengan pandemi Covid-19. Sementara Penasihat Riset Center for Indonesia’s Strategic Development Initiatives (CISDI) Teguh Dartanto menilai dampak makroekonomi kenaikan CHT di Indonesia cukup positif. “Kalau ada kenaikan cukai tembakau maka akan menurunkan konsumsi rokok dan pasti meningkatkan kesehatan masyarakat. Jadi, peningkatan cukai rokok tidak serta merta memiliki dampak negatif,” kata Teguh dalam keterangan resminya, Senin (25/10).
Ini sederet dampak jika tarif CHT dinaikkan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana untuk akan mengerek tarif cukai hasil tembakau (CHT) tahun depan. Namun, rencana tersebut masih dihadapkan dengan pro kontra. Para pelaku industri melakukan penolakan, terutama karena masih dihadapkan dengan pandemi Covid-19. Sementara Penasihat Riset Center for Indonesia’s Strategic Development Initiatives (CISDI) Teguh Dartanto menilai dampak makroekonomi kenaikan CHT di Indonesia cukup positif. “Kalau ada kenaikan cukai tembakau maka akan menurunkan konsumsi rokok dan pasti meningkatkan kesehatan masyarakat. Jadi, peningkatan cukai rokok tidak serta merta memiliki dampak negatif,” kata Teguh dalam keterangan resminya, Senin (25/10).