KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pergerakan nilai tukar rupiah pada hari ini bergantung pada data eksternal khususnya dari Amerika Serikat (AS). Seperti diketahui, kemarin (18/2), Departemen Tenaga Kerja melaporkan, klaim pengangguran AS secara mengejutkan naik 13.000 menjadi 861.000 pada pekan lalu. Hal tersebut membuat dolar AS dan yield US Treasury turun dari level tertingginya yang sempat dicapai pada sesi sebelumnya.
Ini sentimen yang jadi penggerak rupiah pada hari ini (19/2)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pergerakan nilai tukar rupiah pada hari ini bergantung pada data eksternal khususnya dari Amerika Serikat (AS). Seperti diketahui, kemarin (18/2), Departemen Tenaga Kerja melaporkan, klaim pengangguran AS secara mengejutkan naik 13.000 menjadi 861.000 pada pekan lalu. Hal tersebut membuat dolar AS dan yield US Treasury turun dari level tertingginya yang sempat dicapai pada sesi sebelumnya.