KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hingga kuartal III-2018, Adira Insurance mencatatkan pendapatan premi bruto sebesar Rp 1,9 triliun. Pendapatan ini naik 13% dari Rp 1,65 triliun pada periode yang sama tahun lalu Di sisa waktu menjelang akhir tahun, Direktur Adira Insurance Julian Noor optimistis bisa mencapai target premi 2018 sebesar Rp 2,7 triliun. "Optimisnya sampai akhir tahun akan mencapai target," kata Julian saat dihubungi Kontan.co.id, Senin (10/12). Dari Rp 1,9 triliun itu, asuransi kendaraan bermotor berkontribusi sebesar 59% dengan nilai Rp 1,2 triliun. Pendapatan ini naik 16% secara dibanding periode yang sama tahun sebelumnya.
Ini strategi Adira Insurance untuk capai target premi Rp 2,7 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hingga kuartal III-2018, Adira Insurance mencatatkan pendapatan premi bruto sebesar Rp 1,9 triliun. Pendapatan ini naik 13% dari Rp 1,65 triliun pada periode yang sama tahun lalu Di sisa waktu menjelang akhir tahun, Direktur Adira Insurance Julian Noor optimistis bisa mencapai target premi 2018 sebesar Rp 2,7 triliun. "Optimisnya sampai akhir tahun akan mencapai target," kata Julian saat dihubungi Kontan.co.id, Senin (10/12). Dari Rp 1,9 triliun itu, asuransi kendaraan bermotor berkontribusi sebesar 59% dengan nilai Rp 1,2 triliun. Pendapatan ini naik 16% secara dibanding periode yang sama tahun sebelumnya.