KONTAN.CO.ID - JAKARTA. CIMB Niaga Auto Finance (CNAF) bukukan nilai pembiayaan investasi hingga Oktober 2023 sebesar Rp 408 miliar. Presiden Direktur CNAF Ristiawan Suherman menyatakan nilai itu tumbuh 96%, jika dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya yang sebesar Rp 216 miliar. "Peningkatan pembiayaan investasi tersebut menunjukkan bahwa minat masyarakat terhadap investasi setiap tahunnya terus meningkat. Rata-rata penggunaan Pembiayaan investasi di CNAF digunakan untuk pembelian aset kendaraan yang akan digunakan lagi untuk kegiatan yang bersifat produktif," ungkapnya kepada Kontan.co.id, Senin (13/11).
Ini Strategi CNAF Tingkatkan Pembiayaan Investasi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. CIMB Niaga Auto Finance (CNAF) bukukan nilai pembiayaan investasi hingga Oktober 2023 sebesar Rp 408 miliar. Presiden Direktur CNAF Ristiawan Suherman menyatakan nilai itu tumbuh 96%, jika dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya yang sebesar Rp 216 miliar. "Peningkatan pembiayaan investasi tersebut menunjukkan bahwa minat masyarakat terhadap investasi setiap tahunnya terus meningkat. Rata-rata penggunaan Pembiayaan investasi di CNAF digunakan untuk pembelian aset kendaraan yang akan digunakan lagi untuk kegiatan yang bersifat produktif," ungkapnya kepada Kontan.co.id, Senin (13/11).