KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom Bank BCA David Sumual memandang bahwa dengan adanya wabah virus Corona, kondisi neraca transaksi berjalan atau current account deficit (CAD) di kuartal pertama tahun ini masih akan membaik. David pun memprediksi CAD berada di posisi 2,5% dari PDB di kuartal I-2020 dan bisa berada di kisaran 2,5% - 2,8% di sepanjang tahun 2020. Baca Juga: Erick Thohir ungkap kekhawatiran soal ekonomi akibat virus corona
Ini tanggapan ekonom BCA terkait prospek CAD di tengah wabah virus corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom Bank BCA David Sumual memandang bahwa dengan adanya wabah virus Corona, kondisi neraca transaksi berjalan atau current account deficit (CAD) di kuartal pertama tahun ini masih akan membaik. David pun memprediksi CAD berada di posisi 2,5% dari PDB di kuartal I-2020 dan bisa berada di kisaran 2,5% - 2,8% di sepanjang tahun 2020. Baca Juga: Erick Thohir ungkap kekhawatiran soal ekonomi akibat virus corona